Desain Poster Dengan Aplikasi Smartphone
Dizaman sekarang ini poster banyak sekali digunakan oleh kita, hal tersebut terjadi karena poster atau gambar yang berisikan informasi akan lebih menarik untuk dibaca dan mudah dipahami. poster sangat banyak digunakan dalam berbagai hal, seperti : online marketing, kajian, dan event – envent lainnya. Oleh karenanya minat orang – orang untuk bisa desain poster sangat…